Perjalanan Lengkap Pencacahan Lapangan SP2020 - News and Press Release - BPS-Statistics Indonesia Konawe Utara Regency

Untuk mendapatkan data BPS dapat mengunjungi Kantor BPS Kabupaten Konawe Utara di Jl. Trans Sulawesi Km. 123, Kel. Wanggudu, Kec. Asera, Kab. Konawe Utara, Sulawesi Tenggara. Pelayanan data dibuka di hari kerja, 08.00 - 15.30. Dapat juga hubungi via telp 082187640821 dan email via bps7410@bps.go.id

Saat ini Publikasi Konawe Utara Dalam Angka 2025 sudah tersedia dan dapat diakses di sini.

Perjalanan Lengkap Pencacahan Lapangan SP2020

Perjalanan Lengkap Pencacahan Lapangan SP2020

August 27, 2020 | Other Activities


Perjalanan Lengkap Pencacahan Lapangan SP2020 di TVRI

Sebentar lagi pencacahan lapangan Sensus Penduduk 2020 akan dimulai. Setiap penduduk memiliki peran untuk menyukseskan kegiatan 10 tahunan ini.

Pemahaman yang baik tentang seperti apa gambaran pencacahan lapangan SP2020 sangat diperlukan. Untuk mendapatkan penjelasan secara komprehensif, #SahabatData bisa menyaksikan tayangannya melalui stasiun televisi nasional TVRI mulai 26 - 30 Agustus 2020, pukul 16.00 - 17.00 WIB.

Terima kedatangan petugas sensus pada September 2020. Berikan jawaban dengan benar dan jujur!

#SensusPenduduk
#SP2020
#MencatatIndonesia
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Konawe Utara (Statistics of Konawe Utara Regency)Jl. Trans Sulawesi Km. 123 Kel. Wanggudu Kec. Asera Kab. Konawe Utara 93553 ; e-Mail: bps7410@bps.go.id

logo_footer

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia